Ajak Warga Jadi Pengawas dan Melaporkan,Wakil Bupati Purwakarta Soroti Kualitas Proyek Lewat TikTok
PURWAKARTA – Wakil Bupati Purwakarta, Bang Ijo Hapidin, memanfaatkan media sosial TikTok untuk mengajak masyarakat aktif mengawasi proyek-proyek pembangunan pemerintah....
